Siaran Pers

Akses beragam siaran pers terbaru seperti peluncuran produk dan informasi signifikan lainnya dari Oona Insurance

Siaran Pers

Lihat Semua Artikel arrow
Praveen Paladugu, Group Head of Agency Distribution
Oona

Oona

Oona Insurance Tunjuk Praveen Paladugu

Oona Insurance telah menunjuk Praveen Paladugu sebagai Group Head of Agency Distribution untuk memimpin distribusi keagenan di Indonesia dan Filipina. Dengan pengalaman kepemimpinan lebih dari dua dekade, Praveen akan meningkatkan kinerja dan mendorong pertumbuhan keagenan. Peran ini sejalan dengan investasi Oona dalam inovasi teknologi, termasuk Kahoona, platform digital yang menyederhanakan alur kerja agen dan meningkatkan efisiensi. Langkah ini mencerminkan visi Oona untuk memberdayakan agen dan merevolusi distribusi asuransi.